Tuesday 24 November 2015

Inilah Calon Badan Pengelola Migas Aceh

Katadata.co.id – Tim Seleksi Calon Kepala BPMA menyatakan hari ini (13/11) pendaftaran calon pimpinan yang akan mengelola sumber daya migas di Aceh sudah dibuka. Pendaftaran akan ditutup pada Jumat (27/11) pekan ini. Zulfikar, salah satu staf tim seleksi menyatakan dalam hari pertama pembukaan pendaftaran, belum ada orang yang mendaftar. “Hingga Badan Pengelola Migas Aceh sore ini masih belum ada yang mengirimkan berkas. Banyak yang sekadar bertanya saja,” ujarnya kepada Katadata (23/11). Badan Pengelola Migas Aceh Ada 15 persyaratan yang harus dipenuhi untuk bisa mengikuti seleksi ini. Beberapa diantaranya adalah memahami ststus kekhususan dan keistimewaan Aceh dan memiliki pengetahuan, pengalaman, serta kemampuan di bidang migas,


minimal 10 tahun. Syarat lainnya, calon pelamar tidak terikat katadata.co.id hubungan keluarga dengan Tim Seleksi. Pendaftar juga tidak menjabat sebagai pengurus partai atau sedang mencalonkan diri sebagai calon legislatif, serta bukan pejabat publik.



Inilah Calon Badan Pengelola Migas Aceh

No comments:

Post a Comment