Jadi, perusahaan Anda baru saja menawarkan opsi saham kepada Anda. Anda mungkin bertanya-tanya apa itu, bagaimana cara kerjanya dan apa yang harus Anda lakukan sekarang. Pertama, saya ucapkan selamat. Opsi saham memang tidak akan membuat Anda langsung kaya raya, tetapi jika Anda tidak melakukan hal yang aneh-aneh, opsi saham tidak Apa Itu Opsi Saham untuk Karyawan? akan merugikan Anda. Opsi Saham: Opsi saham karyawan diberikan kepada karyawan yang penting sebagai insentif untuk meningkatkan nilai perusahaan, yang biasanya terjadi setelah karyawan tersebut melaksanakan rencana bisnis dengan berhasil. Sebuah opsi memberi hak kepada karyawan –bukan kewajiban – untuk membeli sebagian saham perusahaan dengan harga yang telah ditentukan (harga
beli) dalam jangka waktu tertentu (biasanya 5-10 tahun). Pada akhir jangka waktu tersebut, jika opsinya tidak dipakai (untuk membeli saham) maka dianggap kadaluwarsa. Mengapa Opsi Saham Merupakan Hal Baik? Hak, tanpa kewajiban, membeli saham adalah hal yang baik karena Anda tidak diharuskan melakukan investasi atau mengambil risiko apapun dengan uang Anda guna berperan serta dalam menaikan nilai perusahaan. Misalnya, jika harga beli (harga di tempat Anda dapat membeli saham perusahaan) adalah Rp 10.000,- dan harga sahamnya di pasar adalah Rp 110.000,- Anda mendapatkan keuntungan Rp 100.000,- per lembar Apa Itu Opsi Saham untuk Karyawan? saham. Jika Anda diberi 1.000 lembar saham, maka nilai Anda adalah Rp
100.000.000,- Nah, itu adalah hal yang baik. Pendapatan Kena Pajak:
Apa Itu Opsi Saham untuk Karyawan?
No comments:
Post a Comment